Zahaby Gholy bawa Timnas U17 Indonesia unggul 1-0 atas Zambia di menit ke-11 pada matchday 1 Piala Dunia U17 2025.